Manfaat Jogging

Berjalan/lari yang sering disebut jogging, memang merupakan olahraga
yang bisa dilakukan siapa saja. Tak perlu pergi ke tempat fitnes untuk
melakukannya. Jogging bisa dilakukan dimana saja. Dari lingkungan
pedesaan, perumahan, pantai atau pegunungan.
Hebatnya, selain murah...